Text
Muatan budaya, sosial dan politik dalam bahasa dan komunikasi
Di Indonesia, cabang ilmu linguistik cenderung hanya dikaitkan dengan satu bidang umum saja, yaitu bahasa. Padahal di belahan bumi lain, ilmu linguistik telah dikawinkan dan dikembangbiakkan oleh para ahli bidang lain sehingga cabang baru ini menjadi sangat berguna bagi penelitian dan perkembangan ilmu sosial lainnya. Buku ini membahas tentang keterkaitan ilmu linguistik dengan ranah ilmu lain, yaitu budaya, sosial dan politik. Setiap bab di dalam buku merupakan artikel yang terpisah, yang sebagian besar pernah dimuat sebelumnya di jurnal atau publikasi.
B20220760 | RE 418 PUR m | Pradita Library (400) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
B20220899 | 418 PUR m | Pradita Library (400) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain